31. Donat Ubi Ungu (Eggless) Empuk.
Teman-teman dapat menghidangkan 31. Donat Ubi Ungu (Eggless) Empuk hanya dengan menggunakan 10 bahan dan 12 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin 31. Donat Ubi Ungu (Eggless) Empuk yuk!
Bahan 31. Donat Ubi Ungu (Eggless) Empuk
- Dibutuhkan 150 gr tepung cakra.
- Siapkan 50 gr tepung segita.
- Siapkan 100 gr ubi ungu (kukus, haluskan).
- Sediakan 3 sdm susu bubuk.
- Siapkan 1 sdm kental manis.
- Diperlukan 1 sdm ragi (muncung).
- Sediakan 5 sdm gula (4 u/adonan, 1 u/ ragi).
- Dibutuhkan 90 ml air hangat.
- Gunakan 1,5-2 sdm mentega (tergantung kalisnya).
- Diperlukan 1/4 sdt garam.
Langkah-langkah memasak 31. Donat Ubi Ungu (Eggless) Empuk
- Siapkan ubi, kupas, cuci bersih..
- Kukus ubi hingga matang, haluskan..
- Masukan bahan tepung, susu, kental manis, gula kedalam wadah..
- Tambahkan ubi yang sudah dihancurkan..
- Aduk rata bahan kering..
- Membuat biang: campurkan ragi, 1 sdm gula, 90ml air hangat ya. Tunggu 5-6 menit sampai berbuih. Lalu masukan kedalam adonan sedikit- sedikit sambil diuleni..
- Bila sudah setengah kali tambahkan mentega, uleni lagi sampai kalis elastis. Saya hanya sebentar menguleni adonan..
- Istirahatkan adonan 45 menit..
- Adonan setelah mengembang 2x lipat.
- Bentuk donat sesuai selera..
- Goreng dengan minyak panas dan dan terendam, jangan di bolak- balik. 2 menit pada sisi satu, lalu balikan tunggu 2 menit lagi pada sisi lainnya..
- Topping sesuai selera. Saya hanya memakai taburan gula halus. Selamat menikmati bersama keluarga kesayangan 😘.