Resep: Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar) yang Enak!

Kumpulan Resep Murah Meriah.

Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar).

Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar) Cara membuatnya pun tidak sulit, kamu dapat menyiapkan Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar) hanya dengan menggunakan 12 bahan dan 11 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, yuk kita coba resep Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar)!

Bahan Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar)

  1. Diperlukan 500 gr tepung protein tinggi.
  2. Gunakan 100 gr gula pasir.
  3. Siapkan 25 gr susu bubuk (putih).
  4. Sediakan 4 butir kuning telur (saya 3 aja).
  5. Gunakan 11 gr ragi.
  6. Diperlukan 130 ml susu cair suhu dingin.
  7. Diperlukan 100 gr butter.
  8. Gunakan 1 sdt garam.
  9. Sediakan Bahan olesan.
  10. Gunakan 3 telur.
  11. Dibutuhkan 3-4 sdm susu.
  12. Gunakan Bahan olesan versi saya cukup menggunakan butter/margarin.

Langkah-langkah memasak Roti Manis (ukuran unyil, sedang, besar)

  1. Campurkan bahan kering kecuali garam (tepung, susu bubuk, ragi, gula pasir). Aduk rata..
  2. Masukkan telur (sekaligus juga tidak apa2) dan susu (sedikit demi sedikit). Uleni hingga setengah kalis..
  3. Jika sudah setengah kalis, masukkan butter dan garam. Uleni hingga kalis elastis (tes window pane)..
  4. Proofing (istirahatkan) adonan selama 15 menit..
  5. Siapkan bahan untuk isian..
  6. Setelah 15 menit kempiskan adonan, potong dan timbang adonan, bebas mulai dari 30 gr - 60 gr. Isi dengan bahan isian (meises, coklat batang, keju, sosis, kacang hijau, selai kacang, dll).
  7. Proofing kembali selama 30 menit..
  8. Setelah 30 menit oven di suhu 180°C sekitar 15-20 menit tergantung suhu oven masing2..
  9. Setelah matang, keluarkan dr oven. Saat roti masih panas2nya olesi bahan olesan (kalau saya cukup butter saja).
  10. Enaknya kalau makan roti masih hangat-hangatnya, apalagi kalau isian coklat wah lumeeeeer. Selamat mencoba 🍞🍞.
  11. Catatan: utk penggunaan kuning telur sebenarnya boleh di skip krn roti masih empuk, tergantung kita menguleninya. Tetapi klo mau lebih empuk, lembut rotinya gunakan kuning telur tidak mesti 4 jika dirasa kebanyakkan bisa 2-3 kuning telur. Penggunaan butter utk olesan, krn saya lbh suka saja dibanding dicampur telur :")insyaallah kl ada tambahan catatan nnti di postingan selanjutnya 💛.