Resep: Pia Isi Keju #seninsemangat Legit dan Nikmat!

Kumpulan Resep Murah Meriah.

Pia Isi Keju #seninsemangat.

Pia Isi Keju #seninsemangat Kawan-kawan dapat memasak Pia Isi Keju #seninsemangat hanya dengan menggunakan 9 bahan dan 8 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Pia Isi Keju #seninsemangat yuk!

Bahan-bahan Pia Isi Keju #seninsemangat

  1. Dibutuhkan Kulit luar : 125 gr terigu serbaguna.
  2. Sediakan 25 gr gula halus.
  3. Gunakan 1/4 sdt garam.
  4. Dibutuhkan 30 gr mentega.
  5. Dibutuhkan 10 gr mentega putih (bisa ganti full mentega kuning).
  6. Siapkan 40 ml air.
  7. Sediakan Kulit Dalam : 65gr terigu serbaguna.
  8. Dibutuhkan 50 gr mentega.
  9. Siapkan Isian keju.

Langkah-langkah membuat Pia Isi Keju #seninsemangat

  1. Campur semua bahan kulit luar kecuali air,aduk rata,masukkan air sedikit² sambil diuleni. Sisihkan lalu campur di wadah terpisah kulit dalam uleni sampai rata,bulatkan.
  2. .
  3. Bagi sesuai selera,sy jadi 15.
  4. Pipihkan kulit luar,letakkan kulit dalam di tengah² sambil di tekan pelan² saja hingga menyebar,lipat ujung²nya menutupi bagian adonan kulit dalam,hati² bocor,lalu pipihkan lagi perlahan,lipat lagi,pipihkan lagi (boleh sekali lipat saja tp hasil tidak berlapis kulitnya).
  5. Beri isian,tutup sampai menutup bulatan isian,supaya tidak terlalu terlihat pecahan,tekan² pelan dengan sendok bagian bawah pia sampai mulus,lakukan sampai habis (saya masukkan kulkas sebentar spy lemak mentega TDK meleleh).
  6. Oles kuning telur dan susu,panggang sampai matang,cirinya,kulit pia mulai berubah kecoklatan,angkat,segera oles mentega di permukaan pia yg masih panas.
  7. Kalau mau bagian atas lebih coklat bisa dipanggang lagi dibalik.sebelum diangkat dan dioles mentega.
  8. Sajikan.